iqna

IQNA

Kunci-kunci
inggris
TEHERAN (IQNA) - Festival makanan halal terbesar di Eropa akan diadakan di ibukota Inggris akhir bulan ini. Festival ini akan menghadirkan puluhan gaya kuliner dari negara-negara Islam beserta program hiburan bagi para pengunjung.
Berita ID: 3475681    Tanggal penerbitan : 2021/09/04

TEHERAN (IQNA) - Peringatan kelahiran Imam Ridha (as) diselenggarakan oleh Pusat Islam Inggris di London dalam tiga bahasa.
Berita ID: 3475440    Tanggal penerbitan : 2021/06/19

TEHERAN (IQNA) - Sebuah situs web sepak bola Inggris, bekerja sama dengan Masjid Pusat Cambridge dan Klub Cambridge United, telah menyumbangkan hadiah kepada para pemain sepak bola Muslim di negara tersebut bertepatan dengan dimulainya bulan Ramadan.
Berita ID: 3475228    Tanggal penerbitan : 2021/04/13

Wawancara IQNA dengan Profesor Universitas California Selatan:
TEHERAN (IQNA) - Nicholas J. Cull mengatakan: “Ekstremis kanan di Inggris dengan bodohnya menyalahkan kelompok asing seperti Yahudi atau Muslim untuk masalah ini, karena filosofi kebencian terhadap orang lain selalu ada dan dengan munculnya kembali ide-ide ini, bukanlah sesuatu yang baru telah muncul. Ekstremisme secara kalimat adalah pemikiran abad pertengahan.
Berita ID: 3475071    Tanggal penerbitan : 2021/02/18

Wawancara IQNA dengan Peneliti Institut Kebijakan Luar Negeri Inggris:
TEHERAN (IQNA) - Greg Shapland mengatakan: “Terlepas dari pengalamannya yang panjang dalam politik dan hubungan luar negeri, Biden telah menyaksikan mantan presiden AS yang mencoba menyelesaikan masalah Palestina telah gagal, dan pemerintahan baru tidak mungkin melakukannya karena prioritasnya yang lebih penting. Oleh karena itu, proses ini mungkin dihentikan.”
Berita ID: 3474994    Tanggal penerbitan : 2021/01/25

TEHERAN (IQNA) - Diskriminasi terhadap wanita Muslim Inggris yang mengenakan niqab menjadi lebih banyak dalam kondisi penyebaran virus corona dan pemaksaan penggunaan masker di negara tersebut.
Berita ID: 3474364    Tanggal penerbitan : 2020/07/02

TEHERAN (IQNA) - Menurut angka-angka baru, probabilitas kematian Muslim, orang-orang kulit hitam dan beberapa ras dan agama minoritas lainnya sebagai akibat dari Corona di Inggris hingga tiga kali lebih tinggi daripada yang lain.
Berita ID: 3474329    Tanggal penerbitan : 2020/06/21

TEHERAN (IQNA) - Musabaqoh Alquran online Inggris diadakan dengan partisipasi 80 qori dari berbagai negara dan hasil akhirnya telah diumumkan.
Berita ID: 3474244    Tanggal penerbitan : 2020/05/24

TEHERAN (IQNA) - Mahmoud Hassan Trezeguet, bintang Muslim klub sepak bola Aston Villa di Inggris dan seorang pemain tim nasional sepak bola Mesir, mengatakan: “Pada hari-hari biasa, saya mengkhatamkan Alquran setiap dua bulan sekali.”
Berita ID: 3474189    Tanggal penerbitan : 2020/05/10

TEHERAN (IQNA) - Perpustakaan Nasional Inggris adalah salah satu pusat penelitian paling penting di dunia, di mana di dalamnya terdapat 150 juta karya yang berbeda dalam pelbagai bahasa disimpan di situ, dan Alquran yang dikaitkan dengan Imam Ali (as) adalah salah satu dari karya-karya ini.
Berita ID: 3474130    Tanggal penerbitan : 2020/04/15

TEHERAN (IQNA) - Abdul Mabud Chowdhury, seorang dokter Muslim Inggris berusia 53 tahun yang tiga minggu meminta perdana menteri untuk menyediakan peralatan pelindung dan pakaian bagi staf rumah sakit dan staf medis, telah meninggal karena virus corona.
Berita ID: 3474116    Tanggal penerbitan : 2020/04/10

Wawancara Khusus dengan Al Jazeera:
TEHERAN (IQNA) - Dalam sebuah wawancara dengan Al Jazeera, mantan Perdana Menteri Malaysia, Mahathir Mohamad menjelaskan bagaimana, di masa mudanya, perasaan positif dan kekagumannya terhadap Inggris berubah menjadi kebencian dan kemarahan terhadap negara ini.
Berita ID: 3474105    Tanggal penerbitan : 2020/04/06

INGGRIS (IQNA) - Mohammad Ayyub Asif, qori remaja Inggris dan mantan pemain Arsenal, mengatakan: “Banyak pemuda Inggris suka mendengar Alquran dan berpartisipasi dalam majelis Alquran.”
Berita ID: 3473938    Tanggal penerbitan : 2020/02/15

INGGRIS (IQNA) - Kunjungan ke masjid ramah lingkungan Eropa yang baru dibuka di Cambridge, baru-baru ini dibuka, dengan tujuan untuk memperkenalkan non-Muslim dengan ruang masjid.
Berita ID: 3473686    Tanggal penerbitan : 2019/12/08

INGGRIS (IQNA) - Perdana Menteri Inggris telah meminta maaf karena menerbitkan artikel dan konten penistaan tentang perempuan Muslim yang mengenakan burqa.
Berita ID: 3473682    Tanggal penerbitan : 2019/12/07

INGGRIS (IQNA) - Masjid ramah lingkungan pertama di Eropa dibuka di Cambridge, Inggris dengan dihadiri beberapa tokoh agama dan politik.
Berita ID: 3473681    Tanggal penerbitan : 2019/12/07

INGGRIS (IQNA) - Seorang penjahit Muslim Inggris sedang mencoba untuk memasarkan pakaian-pakaian Islami terkini untuk perempuan Muslim.
Berita ID: 3473636    Tanggal penerbitan : 2019/11/27

INGGRIS (IQNA) - Putri berhijab asal Inggris terpilih sebagai atlet muda top tahun ini.
Berita ID: 3473621    Tanggal penerbitan : 2019/11/24

INGGRIS (IQNA) - Proyek masjid baru Cambridge memenangkan penghargaan desain penting perkotaan di Inggris.
Berita ID: 3473520    Tanggal penerbitan : 2019/10/15

INGGRIS (IQNA) - Pada acara tahunan Hadiah Masjid Bacon kedua, masjid Green Lane Birmingham memenangkan penghargaan masjid terbaik Inggris.
Berita ID: 3473431    Tanggal penerbitan : 2019/09/12